About

Amikom

Rabu, 17 Desember 2014

PERAN MAHASISWA DALAM MENYIKAPI PROBLEMATIKA DAERAH

PERAN MAHASISWA DALAM MENYIKAPI PROBLEMATIKA DAERAH
Oleh : Agus Sofwan
Sejauh ini, kita sudah banyak mendengar mengenai kiprah mahasiswa terhadap daerahnya masing-masing. Apalagi mahasiswa terkenal dengan sebutan agen of change, sosial of control dan lain sebagainya. Semua ini bahkan sudah mafhum dan tidak asing lagi di telinga. Mahasiswa adalah bagian dari pemuda. Kita sering mendengar slogan “Pemuda adalah harapan bangsa”  atau “Maju mundurnya suatu bangsa tergantung pada pemudanya”  hal inilah yang menjadi nilai plus bagi mahasiswa, ia merupakan pemuda yang selalu ditunggu perannya dalam pembangunan. Karena ia di tempatkan pada posisi yang ideal dalam masyarakat. Pertanyaannya, apa sajakah peran mahasiswa terhadap pembangunan masyarakat daerah?

Selayaknya mahasiswa yang berkutat dalam akademisi, yang tidak dinafikan kesehariannya, dihadapkan oleh berbagai macam persoalan, baik yang ada dikampus maupun diluar kampus. Namun hal ini tidak membuatnya surut untuk memikirkan daerah asalnya, d

Minggu, 14 Desember 2014

Memahami Keberadaan Seni

Memahami Keberadaan Seni
Zusdi F. Arianto

“Seni adalah suatu ‘binatang’ yang aneh. Sepertinya akrab sekali dengan kehidupan kita. Tetapi, disisi lain,ternyata juga tidak gampang dimengerti.” (Bambang Sugiharto)

Pendahuluan
Seni bukanlah kata yang asing dalam keseharian kita. Disekolah, mulai dari tingkat Sekolah Dasar, bahkan Taman Kanak-Kanak, hingga Sekolah Menengah Atas terdapat mata pelajaran Seni Budaya, yang didalamnya termuat materi tentang kesenian: Seni Rupa, Seni Musik, Seni Tari dan Drama. Pada Era teknologi informasi dewasa ini, produk-produk kesenian dapat mudah kita akses, terutama musik, film dan seni rupa. Kita bahkan merupakan bagian aktif dari terjadinya peristiwa kesenian – atau setidaknya sebagai penikmat – minimal saat mendengarkan musik dan melakukan foto selfie.
Seni ada disekitar kita. Ia tersaji. Kita merasakan dan menikmati kehadirannya. Ia nyata sekaligus abstrak. Dalam kehidupan kita bertebaran banyak karya seni. Namun, apakah kita benar-benar memahami apa seni itu sebenarnya? Apa itu seni? Apa kriteria sebuah benda bisa dikatakan sebuah karya seni? Apa ukuran sebuah tindakan bisa dikatakan sebagai aktivitas kesenian? Bagaimana kita bisa tahu mana seni dan bukan? Atau, adakah benda yang bukan karya seni dan tindakan yang bukan bagian dari aktifitas kesenian? Pertanyaan lebih jauh lagi, jadi, (untuk) Apa seni?
Apa itu Seni?

Kamis, 11 Desember 2014

Memilih teman yang baik menurut Nabi Muhammad SAW

Memilih teman yang baik menurut Nabi Muhammad SAW
Oleh : Reza M. Syarief

Kiss (S. Prastuti & Santi)
Para insan sejati, didalam salah satu nasihat nabi kita muhammad saw., ada satu parameter yang membantu kita untuk bisa memilih teman yang baik itu seperti apa sih yang sebenarnya. Teman di sini dalam arti orang kepercayaan, kalau anda seorang pimpinan maka anda perlu seorang kepercayaan. Bisa bermacam-macam bentul. Nabi muhammad saw. Memberi satu patokan bagaimana memilih teman yang baik. Kata beliau, ketika kita sudah ingin memilih seorang teman, maka engkau harus melihat pada 3 aspek
1. Sudahkah anda bermalam di tempatnya dalam arti positif tentu saja. Karena setiap orang itu akan berbeda penampilannya pada saat didalam rumah dan diluar rumah. Anda tidak bisa menyimpulkan apakah itu baik atau tidak kalau hanya anda melihat diluarnya saja. Untuk bisa memilih teman, selami kehidupan rumah tangganya, selami kehidupan keluarganya, apakah dia tetap baik dalam kehidupan di rumah dan diluar rumah. Itu yang pertama.
2. Sudahkah engkau musyafir (berpergian jauh) bersamanya,  musyafir itu kalau diterjemahkan dalam bahasa indonesia itu perjalanan panjang misalnya Jakarta ke Surabaya atau Jakarta ke Lampung atau jakarta ke balikpapan. Anda mengadakan perjalanan berdua bersama dia. Selama dalam perjalanan apakah anda melihat suatu perilaku-perilaku yang tidak wajar, ada satu tingkah laku atau akhlak yang tidak sesuai dengan ajaran-ajaran agama atau norma-norma masyarakat. Disitu anda bisa melihat apakah bagus atau tidak untuk teman saya. Sehingga dalam bahasa arab itu disebut dengan ‘safar’, safar itu sesuatu yang tersingkap.
3. Sudahkah anda melakukan transaksi bisnis bersama dia, sudahkah anda melakukan muamalah dengan dia. Banyak orang jujur dalam keseharian, tetapi begitu masalah bisnis atau uang, kadang-kadang perubahan sikap itu akan terjadi. Orang yang selama ini bilang jujur ternyata berkhianat, yang tadinya pegang amanah justru malah tidak jujur. Anda akan kecewa dengan hal semacam ini.

Itu yang dikatakan ole Nabi saw. Bahwa pastikan anda sudah menentukan jawaban atas tiga pertanyaan dalam memilih teman yang baik. Yaitu, sudahkah anda bermusyafir bersamanya, sudahkah anda mabit ke rumahnya, kemudian sudahkah anda mengadakan transaksi bisnis.
Para insan sejati kalau anda sudah melewati semua itu, anda akan mendapatkan satu barokah, mendapatkan satu keberkahan, teman baik itu seperti apa. Nabi Muhammad saw. Memberkan beberapa ciri teman yang baik.
11. Ketika engkau melihat wajahnya, maka akan menyebabkan anda teringkat kepada Tuhan. Baru melihat wajahnya saja membuat kita ingat kepada Tuhan.
22. Ketika dia berbicara, maka bicaranya semua mengandung manfaat, mengandung ilmu, tidak ada satupun pembicaraan yang tidak mengandandung ilmu, semua berilmu.
33. Ketika engkau melihat dia beribadah, ketika engkau melihat dia berbuat baik, maka akan mengingatkan kita pada akhirat.
Itulah ciri teman yang baik yang pantas kita jadikan pasangan dalam kehidupan kita, apakah nanti menjadi calon suami atau calon istri, apakah menjadi patner dalam bisnis anda, patner dalam kehidupan anda. Kita mempunyai patokan-patokan atau satu kriteria yang ideal di dalam pandangan islam.





Senin, 20 Oktober 2014

Nafas Bumi Wiralodra - KAPMI D.I. Yogyakarta

Nafas Bumi Wiralodra
Lso. Sanggar Seni Kerikil
Cipt : Keluarga Pelajar dan Mahasiswa Indramayu (KAPMI) D.I Yogyakarta

                  Samudra terhampar luas, menyelimputi sebuah negeri
                  Negeri yang indah, seindah alam nirwana
                  Tanah hijau subur dan makmur
                  Sejahteralah rakyatku
                  Damailah selalu bahagia selamanya
                  Huuuu...... semoga ....... huuuuuuu.......... sejahtera

Reff:          Indramayu 
                  Tanah pusaka kelahiranku
                  Anugrah terindah dari sang maha kuasa
                  Indramayu
                  Tanah hijau kebanggaanku
                  Semilir angin bersenandung lagu tentangmu

                  Wajah suram negeri
                  Berselimutkan duka
                  Akankah kau mampu untuk mengubahnya
                  Kejayaan sang arya
                  Bersenjatakan cakra
                  Bakti suciku hanyalah untukmu

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | GreenGeeks Review